Flip Globe | 12 Oktober 2023
Oleh : Rizqi Akbar
Kerja di Inggris masih menjadi incaran tenaga kerja asing dari Indonesia. Pasalnya, gaji yang ditawarkan di negara kerajaan tersebut masih terbilang sangat tinggi. Namun, tidak berbeda dengan kerja di negara lain, bekerja di Eropa, termasuk Inggris, mengharuskan kamu untuk memenuhi semua persyaratan yang terbilang cukup banyak.
Baca Juga: Cara Transfer Uang Ke Luar Negeri Pakai Flip
Sumber: CNN Indonesia
Mencari lowongan kerja di Inggris bisa dikatakan tidak mudah, tetapi juga tidak sesulit yang kamu bayangkan. Kamu bisa memulai mencari lowongan pekerjaan melalui beberapa kanal berikut ini:
Meski menawarkan gaji yang menggiurkan, kerja di Inggris mewajibkan para tenaga asing untuk memenuhi semua persyaratan. Adapun syarat kerja di Inggris yang harus kamu penuhi, antara lain:
Selain itu, kamu pun harus mengetahui jenis visa yang berlaku untuk tenaga kerja asing yang hendak bekerja di Inggris. Jenis visanya adalah Visa Tenaga Kerja Terampil atau Skilled Worker Visa. Masa berlakunya hingga 5 tahun dan bisa dilakukan perpanjangan.
Jika memiliki visa ini, kamu bisa bekerja dan tinggal di Inggris. Berikut syarat membuat visa kerja di Inggris yang harus kamu lengkapi:
Setelah mengetahui apa saja syarat yang harus kamu penuhi untuk bisa bekerja di Inggris, berikut ini beberapa cara kerja di Inggris yang dapat kamu ikuti:
Sumber: Kompas
Gaji menjadi salah satu aspek penting saat mencari pekerjaan, tidak terkecuali di luar negeri. Gaji kerja di Inggris sendiri sangat bervariasi sesuai dengan pengalaman dan posisi yang kamu cari.
Namun, secara rata-rata, gaji paling rendah yang ditawarkan untuk pekerja di negara ini adalah 1.300 GBP atau sama dengan Rp24 juta. Sementara itu, gaji paling tinggi berada di angka 9.692 GBP atau sama dengan Rp183 juta.
Tak mengherankan jika banyak sekali masyarakat di Indonesia yang memiliki minat yang tinggi untuk bisa menjadi tenaga kerja asing di Inggris. Terlebih jika memiliki pengalaman dan keahlian kerja yang mumpuni.
Sebagai gambaran, seorang ahli IT di Inggris mendapatkan gaji bulanan sekitar 6.335 GBP atau sama dengan Rp119 juta. Bahkan, penjaga toko di negara tersebut mendapatkan gaji bulanan rata-rata 1.474 GBP atau sama dengan Rp27 juta.
Selain gaji dan cara membuat visa kerja di Inggris, kamu pun harus mengetahui seperti apa budaya yang diterapkan warga negara setempat saat bekerja atau beraktivitas. Berikut beberapa hal yang tidak boleh kamu abaikan:
Baca Juga: Sering Dikira Sama, Ini 7 Perbedaan Jenis Tes TOEFL Dan IELTS
Tidak kalah pentingnya, kamu juga harus mempunyai aplikasi Flip saat kerja di luar negeri. Pasalnya, aplikasi ini akan membuat transfer uang ke luar negeri menjadi lebih mudah dengan adanya fitur Flip Globe. Yuk, pakai Flip!
Bagikan