mural
homeforward
Kemudahan Isi Pulsa By.U, Yuk Simak di Sini!

Kemudahan Isi Pulsa By.U, Yuk Simak di Sini!

Di era yang serba digital seperti sekarang ini, paket internet adalah salah satu kebutuhan yang sangat penting. Ada begitu banyak pilihan paket data yang tersedia di Indonesia. Di satu sisi, hal ini memang memberi kemudahan karena kamu bebas memilih provider paket internet. Namun, di sisi lain hal ini juga bisa menimbulkan kebingungan karena terlalu banyak pilihan.

Untuk kebutuhan digital, by.U adalah pilihan tepat. Produk serba digital yang diluncurkan oleh Telkomsel ini dapat memenuhi kebutuhan akses internet kamu. Tidak hanya itu saja, cara isi pulsa by.U juga sangat mudah karena kamu bebas memilih jenis kuota.

Baca Juga: Tenang Internetan, Begini Cara Cek Masa Aktif Kartu By.U

Apa itu By.U

apa itu byU

Sumber: Freepik

By.U adalah kartu internet yang diluncurkan oleh Telkomsel. Semua layanan yang berkaitan dengan internet bisa digunakan dari aplikasi by.U. Jadi, hanya dengan isi pulsa By.U kamu bisa melakukan berbagai hal yang kamu suka di nternet dimanapun dan kapanpun tanpa ada syarat dan ketentuan tambahan yang sering tidak disadari pengguna.

Saat ini, kartu ini sudah bisa digunakan di seluruh wilayah di Indonesia. Menariknya lagi, kuota internet yang ada di kartu ini juga tidak terbagi menjadi berbagai jenis kuota. Jadi, kamu tidak perlu lagi kebingungan saat isi ulang paket internet gara-gara terlalu banyak jenis pilihan kuota.

Keunggulan By.U

Banner Pulsa dan Paket Data

Ada banyak hal yang membuat By,U sangat disukai mereka yang aktif di dunia digital. Sebagai provider serba digital pertama di Indonesia, pengguna bebas pilih jenis kuota. Berikut ini beberapa keunggulan By.U jika dibandingkan dengan provider internet lainnya.

1. Kuota tidak terbagi

Umumnya kuota pada penyedia provider internet lainnya terbagai menjadi beberapa jenis. Beberapa diantaranya termasuk kuota lokal, kuota malam, kuota umum, dan lain-lain. Jenis-jenis kuota ini bisa membingungkan pengguna. Tidak hanya itu saja, terkadang ada kuota yang sampai tidak terpakai karena tidak memenuhi syarat untuk digunakan. 

Jenis kuota ini berbeda jika kamu isi pulsa By.U. Provider ini menawarkan kuota 24 jam yang bisa dipakai kapanpun, dimanapun, dan dengan jaringan apapun. Jadi tidak ada lagi pembagian jenis-jenis kuota yang bisa membuat beberapa kuota kamu hangus sia-sia.

2. Bisa memilih kuota apps favorit

By.U menawarkan berbagai kuota tambahan yang sesuai dengan kebutuhan kamu. Kamu bisa memilih kuota tambahan khusus untuk app favorit kamu. Jadi, tidak perlu lagi membeli kuota yang sebenarnya tidak kamu butuhkan.

Setiap kuota yang ada di dalam kartu by.U kamu akan dapat digunakan karena sudah sesuai dengan kebutuhan. Kamu tidak akan lagi boros uang karena harus beri pulsa gara-gara ada kuota yang tidak bisa terpakai.

3. Pengaturan lewat aplikasi

Semua pengaturan bisa dilakukan lewat aplikasi. Mulai dari memilih nomor yang kamu suka, mengatur pemakaian, menyelesaikan pembayaran, sampai menghubungi customer service by.U. Jadi, kamu tidak perlu aplikasi tambahan hanya untuk mengatur penggunaan internet!

4. SIM card dikirim langsung ke rumah

Jika kamu sudah siap menggunakan ke By.U, kamu tidak perlu repot keluar rumah untuk mendapatkan SIM card. Pasalnya, provider ini menyediakan gratis ongkos kirim ke seluruh Pulau Jawa. Sedangkan untuk pengguna di luar Jawa, ada flat ongkos kirim sebesar Rp 10,000,- ke kota-kota yang sudah terdaftar.

Baca Juga: Catat, Cara Unreg dan Ganti Baru Jika Kartu By.U Hilang

Cara Isi Ulang By.U

cara isi ulang byU

Sumber: Freepik

Ada beberapa cara mudah yang bisa dilakukan untuk isi pulsa By.U. Berikut ini beberapa caranya:

1. Melalui aplikasi

Cara pertama adalah melalui aplikasi. Kamu hanya perlu masuk ke halaman U-Plan, lalu klik tombol Beli Data/Topping/Pulsa. Selanjutnya, tinggal pilih nominal kuota atau pulsa yang diinginkan dan pilih metode pembayaran kamu, secara tunai atau non-tunai.

2. Pembayaran tunai

Cara berikutnya adalah melalui pembayaran tunai. Kamu bisa melakukannya dengan membayar secara tuni di lokasi kantor pulsa atau di mini market terdekat. Kamu akan mendapatkan kode pembelian atau QR Code untuk membayar pulsa by.U. 

Cara lain yang juga lebih mudah, adalah dengan menggunakan aplikasi Flip. Beli pulsa pakai Flip jelas lebih murah karena kamu akan mendapatkan harga agen. Isi pulsa Rp100 ribu, kamu hanya perlu membayar Rp96 ribu! 

Tidak hanya itu saja, isi paket data juga murah karena bisa mulai dari Rp1000 saja. Sangat cocok untuk semua orang apalagi di tanggal tua! Selain lebih murah, beli pulsa pakai Flip juga lebih mudah dan lebih praktis karena bisa dilakukan hanya dalam 3 langkah.

Jadi, jangan salah pilih, ya! Pakai Flip sekarang juga untuk beli isi pulsa by.U sekaligus mengatur segala kebutuhan keuanganmu dengan lebih mudah! Download aplikasinya sekarang juga di Google Play dan PlayStore!

Beli Pulsa dan Paket Data

Bagikan

Lainnya

6 Tips Memilih Investasi buat Anak Muda
6 Tips Memilih Investasi buat Anak Muda
6 Cara Investasi Reksadana untuk Pemula
6 Cara Investasi Reksadana untuk Pemula
Catat, 8 Universitas di New Zealand Ini Tawarkan Beasiswa!
Catat, 8 Universitas di New Zealand Ini Tawarkan Beasiswa!
Mau Jadi Supplier Baju Import? Cek Dulu Serba-serbinya di Sini
Mau Jadi Supplier Baju Import? Cek Dulu Serba-serbinya di Sini
Cara Melihat Tagihan BPJS Kesehatan, Bisa Pakai Aplikasi Flip!
Cara Melihat Tagihan BPJS Kesehatan, Bisa Pakai Aplikasi Flip!

Kategori

Mulai transaksi bareng Flip

#LebihDariItu

4.8

App Store

starstarstarstarstar
App Store
rating
flip logo

Tentang Flip

BlogPromoBerita & MediaCek Kode SwiftKonversi Mata UangKomunitasBantuanKebijakan PrivasiSyarat & KetentuanLaporkan Kerentanan

Hubungi Flip

Layanan Pengaduan Konsumen Flip

+62 21 - 30002424

Email

[email protected]

Alamat Kantor Terdaftar

Komplek Timah Blok BB No. 71, Tugu, Cimanggis, Depok, Jawa Barat, 16451

Alamat Surat-Menyurat

Arkadia Green Office Park, Tower F Lantai 3, Jl. T.B. Simatupang Kav. 88, Kebagusan, Pasar Minggu, Jakarta Selatan, 12520.

Bisnis & Kerja Sama

[email protected]

Direktorat Jenderal Perlindungan Konsumen dan Tertib Niaga Kementerian Perdagangan RI

Whatsapp 0853 1111 1010

iso-27001
Flip adalah perusahaan transfer dana yang telah terlisensi oleh Bank Indonesia.
© 2024 PT Fliptech Lentera Inspirasi Pertiwi